Pelaksanaan Vaksinasi bagi pelajar usia 12 tahun keatas. Percepatan vaksinasi pelajar diharapkan mendukung terwujudnya kekebalan Imunitas sehingga pembelajaran tatap muka (PTM) dapat berjalan lancar sekaligus mengurangi kekhawatiran pada penularan Covid-19 di lingkungan Sekolah.
Vaksinasi hari ini, Rabu (15/9/2021) dilakukan di tingkat Sekolah Menengah Pertama SMPN I Batang Cenaku Wilayah kerja UPTD Puskesmas Kilan Pelaksanaan Kegiatan dilakukan Oleh TIM Vaksinator Puskesmas Kilan




