Visi, Misi & Strategi

VISI, MISI DAN STRATEGI

VISI

Menjadi Puskesmas pilihan Masyarakat menuju Kelayang Sehat secara Mandiri

MISI

  1. Memberikan pelayanan Keshatan yang Bermutu, merata dan terjangkau
  2. Mengerakkan peran serta aktif masyrakat di bidang kesehatan
  3. Meningkatkan kemandirian individu dan keluarga dalam pembagunan kesehatan dengan prilaku hidup bersih dan sehat (PHBS)

TATA NILAI

“B I S A”

B : Bertanggung jawab

Bertanggung jawabdalam memberikan pelayanan sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya

I : Informatif

Informatif dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan memberikan informasi yang jelas dan tepat melalui berbagai media yang ada

S : Sopan

Sopan dalam memberikan pelayanan kepada pasien, berprilaku baik secara tutur kata dan penampilan

A : Aman

Aman dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan mengutamakan keamanan dan keselamatan pasien serta petugas

MOTTO : KAMI SIAP MELAYANI SEPENUH HATI