Related Articles
AYO KE POSBINDU, MONITORING RESIKO PENYAKIT TIDAK MENULAR (PTM)
Puskesmas Batang Peranap, Pos Binaan Terpadu (POSBINDU) adalah kegiatan monitoring dan deteksi dini faktor resiko penyakit tidak menular terintegrasi serta gangguan akibat kecelakaan dan tindakan kekerasan dalam rumah tangga yang dikelola oleh masyarakat melalui pembinaan terpadu. Posbindu PTM merupakan peran serta masyarakat dalam melakukan kegiatan deteksi dini dan pemantauan faktor risiko PTM Utama yang dilaksanakan secara […]
Bulan Imunisasi Anak Sekolah.
Puskesmas Batang Peranap,Imunisasi adalah pemberian vaksin (virus yang dilemahkan) ke dalam tubuh seseorang untuk memberikan kekebalan terhadap penyakit tertentu. Ini diberikan mulai dari lahir sampai awal masa kanak-kanak. Imunisasi yang telah diperoleh pada waktu bayi belum cukup untuk melindungi diri dari aneka penyakit maka imunisasi ulangan perlu diberikan kembali sampai usia anak sekolah,”jelasnya. Program BIAS […]
Lomba Budidaya Toga ( Taman Obat Keluarga ) dan Akupresur Oleh Dinas Kesehatan Kabupaten INHU Provinsi Riau
Puskesmas Batang Peranap, Pelaksanaan Lomba Budidaya Toga ( Taman Obat Keluarga ) dan Akupresur dari Dinas Kesehatan Kab. INHU dilaksanakan di Desa Sukamaju Kec. Batang Peranap Pada hari kamis tanggal 18 April 2019, Desa Sukamaju merupakan perwakilan desa yang di lombakan Binaan Puskesmas batang peranap. Sebelum Desa Sukamaju Ini diikut sertakan mengikuti lomba Budidaya Toga […]




