Pemberian BMT (Bahan Makan Tambahan) Ibu Hamil KEK Dan Balita Gizi kurang Agustus 1, 2024 sungailala Kamis, 01 Agustus 2024 Telah terlaksana nya Pelatihan TIM pelaksana dalam penyiapan pemberian makanan tambahan berbasis pangan lokal bagi ibu hamil KEK dan balita gizi kurang di aula kantor camat sungai lala.