https://web.facebook.com/puskesmas.terbaru/videos/739896589920462/ New Normal adalah tahapan baru setelah kebijakan stay at home atau work from home atau pembatasan sosial diberlakukan untuk mencegah penyebaran massif wabah virus corona. Nah untuk menindaklanjuti kebijakan pemerintah dalam penerapan new normal ini kami dari UPTD Puskesmas Kilan turun dengan menggunakan Ambulance keliling ke 10 Desa wilayah kerja UPTD Puskesmas Kilan untuk […]
Terkini
UPTD Puskesmas Kilan Laksanakan Kegiatan Pengawasan Industri Rumah Tangga Pangan
IRTP adalah perusahaan pangan yang memiliki tempat usaha di tempat tinggal dengan peralatan pengolahan pangan manual hingga semi otomatis. Dalam mengembangkan IRTP ada beberapa hal yang harus diperhatikan antara lain sebagai berikut : 1.Kualitas Produk IRTP harus membuat formulasi produk yang dapat diterima konsumen. Untuk itu diperlukan pemilihan dan penanganan bahan baku dan bahan kemasan […]
INTERVENSI PIS PK Desa Kuala Kilan
PISPK adalah upaya Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI guna meningkatkan kesehatan masyarakat. Strategi ini dilakukan dengan mendatangi langsung rumah warga untuk melakukan pendataan penyakit sekaligus pemeriksaan kesehatan. Kesehatan bukan hanya sekedar di hilir, bukan hanya sekedar mengobati. Tapi kesehatan ada di hulu membentuk masyarakat yang mengerti tentang kesehatan mau menjadi manusia yang sehat dan menjaga kesehatan. Kesehatan […]
Kegiatan Kunjungan Rumah Penyandang PTM Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Kilan
Penyakit tidak menular (PTM) adalah jenis penyakit yang tidak dapat ditularkan dari orang ke orang melalui bentuk kontak apa pun. Meski demikian, beberapa macam penyakit tidak menular tersebut memiliki angka kematian yang cukup tinggi. Angka kematian akibat penyakit tidak menular tergolong tinggi. Berdasarkan data dari WHO di tahun 2018, diperkirakan ada sekitar 41 juta orang […]
Rapat Koordinasi Tim Covid 19 UPTD Puskesmas Kilan dalam persiapan pemeriksaan Swab Santri Klaster Temboro
Situasi Terkini COVID-19 Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Kilan Data tanggal 10 Mei 2020 tidak ada kasus konfirmasi COVID 19 di Puskesmas Kilan. No Data Jumlah Keterangan 1 Jumlah Orang Pelaku Perjalanan (PP) 222 orang – PP 192 yang selesai dipantau orang – PP dalam pemantauan 34 orang 2 Jumlah Orang Tanpa Gejala 8 – Dari […]
GIAT, AKSI PENCAGAHAN COVID 19 UPTD PUSKESMAS KILAN
Seperti kita ketahui pada awal tahun 2020, COVID-19 menjadi masalah kesehatan dunia. Kasus ini diawali dengan informasi dari Badan Kesehatan Dunia/World Health Organization (WHO) pada tanggal 31 Desember 2019 yang menyebutkan adanya kasus kluster pneumonia dengan etiologi yang tidak jelas di Kota Wuhan, Provinsi Hubei, China. Kasus ini terus berkembang hingga adanya laporan kematian dan […]
UPTD Puseksmas Kilan Kembali terima Bantuan APD
UPTD Puskesmas Kilan kembali menerima bantuan APD Bantuan berupa alat pelindung diri (APD) bantuan kali ini kita terima dari Dinkes Kabupaten Indragiri Hulu, VIVI Teknik, dan SMK Al-multazam.Bantuan APD tersebut diterima langsung oleh Plt Kepala UPTD Puskesma Kilan. “Betul hari ini kami menerima kembali APD Berupa Baju Hazmad, Masker n95, Masker kain dan sarung tangan, Selanjutnya, […]
UPTD Puskesmas Kilan Ucapkan Terima Kasih kepada Pihak-pihak yang Telah Berikan Bantuan APD
Terkait dengan terus mengalirnya bantuan dari berbagai pihak yang memberikan donasi alat pelindung diri (APD) bagi tenaga kesehatan dan masyarakat di UPTD Puskesmas Kilan , kami mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya. “Alhamdulillah, kami dapat bantuan dari berbagai pihak dan tentunya ini sangat berguna untuk keamanan para petugas medis dan juga masyarakat ,” tutur Plt kepala Uptd […]
UPTD PUSKESMAS KILAN, HIMBAU PASIEN BERKUNJUNG WAJIB GUNAKAN MASKER
Plt Kepala UPTD Puskesmas Kilan , Kabupaten Indragiri Hulu, mengimbau seluruh lapisan masyarakat wajib menggunakan masker. “Kami minta masyarakat yang keluar dari rumah, baik itu urusan untuk berobat atau lain sebagainya wajib menggunakan masker,” ungkapnya. Himbauan menggunakan masker tersebut, lanjutnya, dilakukan sesuai kebijakan dari Kementrian Kesehatan, Pemerintah Provinsi Riau, dan Dinas Kesehatan Kabupaten Indragiri Hulu […]
Siaga COVID-19, UPTD Puskesmas Kilan berikan Edukasi kepada masyarakat Batang Cenaku.
Dalam rangka menindaklanjuti perkembangan sebaran terkini Corona Virus Disease (COVID-19), UPTD Puskesmas Kilan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang COVID-19 melalui siaran keliling dan pemberian leaflet kepada masyarakat. Siaran keliling dan pembagian leaflet tersebut melibatkan Petugas dari puskesmas kilan bersama lintas sektor, Polsek dan Koramil Batang Cenaku. tim siaran keliling dan pembagian leaflet ini menyasar di […]