Makanan dan minuman merupakan bahan yang sangat dibutuhkan oleh makhluk hidup yang berguna bagi kelangsungan hidupnya. Makanan sangat penting baik untuk pertumbuhan dan mempertahankan kehidupan. Makanan memberikan energy dan bahan – bahan yang diperlukan untuk membangun dan mengganti jaringan, dan untuk memelihara pertahanan tubuh terhadap penyakit. Oleh karena itu makanan dan minuman yang dikonsumsi haruslah […]
Salah satu sasaran strategis Kementrian Kesehatan Tahun 2015-2019 adalah meningkatnya akses kemandirian dan mutu sediaan farmasi dan alat kesehatan, dimana salah satu sasaran yang akan dicapai pada tahun 2019 adalah 95% Puskesmas yang memiliki ketersediaan obat dan vaksin esensial. Untuk mencapai target indikator dalam sasaran strategis tersebut perlu didukung manajemen logistik obat, vaksin dan bahan […]